Lembaga Bantuan Hukum Semarang

Akronim:
LBH Semarang
Alamat:
Jl. Jomblang Sari IV No.17 Kel. Jomblang Kec. Candisari Semarang
Kode Pos:
50256
Kota/Kab - Provinsi:
Jawa Tengah
No. Telepon:
024 86453054; 0882-2890-2001
E-mail Lembaga:
office@lbhsemarang.id
Nama:
Siti Rakmah Mary Herwati
Visi:
Memperkuat kelembagaan masyarakat sipil melalui pendidikan dan bantuan hukum struktural bagi rakyat guna mendorong pemenuhan, penghormatan, dan perlindungan HAM oleh negara
Misi:
Tujuan tahun 1 : Meningkatkan posisi dan akses masyarakat marginal (miskin) terhadap sistem peradilan melalui bantuan hukum struktural yang layak, baik di dalam pengadilan maupun di luar pengadilan untuk mendorong pemenuhan, penghormatan, dan perlindungan HAM oleh negara; Tujuan tahun 2 : Memperkuat posisi masyarakat marginal untuk mendapatkan keadilan melalui bantuan hukum, perluasan daya jangkau bantuan hukum, peningkatan kapasitas organisasi rakyat, pendokumentasian, publikasi dan kampanye pelanggaran HAM di Jawa Tengah; Tujuan tahun 3 : Memperkuat kelembagaan masyarakat sipil melalui pendidikan dan bantuan hukum struktural bagi rakyat guna mendorong pemenuhan, penghormatan, dan perlindungan HAM oleh negara.
Tahun Berdiri:
1978
Legalitas Lembaga:
Yayasan
Bidang Kegiatan:
Advokasi
Sektor Kegiatan:
Hukum dan HAM